Food Corner Tan Lie Yong adalah resto yang menyediakan menu-menu lokal kekinian dengan penyajian yang professional, modern dan menyehatkan.Konsepnya berbasiskan rumahan ( home basic konsep )
Semua menu yang ada diproses dari bahan yang fresh, dengan cita rasa mewah, bumbu-bumbu di buat dengan karya tangan sendiri, bukan bumbu buatan pabrik.
Nasi Ayam Bakar Geprek
adalah Nasi putih (organic) dengan Ayam negeri yang dimasak dengan cara dibakar sehingga mengurangi 70%lemakny, dipadu dengan cabe yang pedasnya nendang, dimana tingkat kepedasannya disesuaikan selera pelanggan ada level 1 sampai 7.
Nasi Ayam Penyet Lombok Abang
adalah nasi putih (organic) dengan lauk Ayam (paha/dada) yang ukuran sedang di balur dengan sambal lombok abang.dengan cita rasa yang sangat menggugah kenangan indah dimasa lalu.
Bumbu yang meresap itulah keistimewaan dari menu ini, ayamnya benar-benar empuk menjadikan rasa yang tak terlupakan.
Nasi Ayam Krispi
Tan Lie Yong itu singkatan dari kata Wetan Kalie Boyong, nama yang diambil dari lokasi dimana titik lokasinya persis ditimur bantaran kalie boyong.
Lokasinya mudah dijangkau dengan alamat Jl Rejodani Sardonoharjo Ngaglik Sleman Yogyakarta.
Titik koordinat sesuai dengan map di Google.Google map
Komentar